Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2022

Biomart, Market Produk Organik Khas Penelitian Fakultas Biologi UGM

Berdasakan informasi dari #NGOBRAS Seri 9 : Biomart pada Masa Pandemi yakni, bahwa Biomart merupakan unit usaha di bawah PT Gama Multi Group yang dikembangkan oleh Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada yang digarap dengan konsep market yang unik, “Biomart merupakan sebuah inovasi fasilitas agar hasil penelitian Fakultas Biologi dapat dihilirisasi oleh customer atau masyarakat luar, dinding Biomart pun didesain dengan BioArt dari ke 13 Laboratorium Fakultas Biologi”, ucap Prof Budi (Fakultas Biologi UGM, 2021) . Jadi dapat disimpulkan bahwa Biomart merupakan unit usaha dari PT Gama Multi Group yang berlokasi di jalan Teknika Selatan, Sekip Utara, Sinduadi dan bergerak di bidang hasil-hasil dari sistem penelitian, serta pengembangan dari Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada seperti, pupuk bioferti, pupuk organik cair (POC), bibit anggrek, anggrek botolan, anggrek dewasa, bahkan produk segar seperti, hasil panen labu, jagung manis, dan kedondong. Berdasarkan hasil wawancara dengan